Posts

Showing posts from September, 2011

Mengenang Kejayaan ILMU ISLAM serta membangkitkannya KEMBALI

Bismillah Pendahuluan Tak dapat dipungkiri kembali bahwa islam itu sebuah agama yang mengantarkan manusia kepada ilmu pengetahuan yang membumi dan melangit, mengajarkan moral, kelingkungan, teknik, kedokteran dan ilmu pengetahuan sebagainya. ALQuran bukanlah sumber buku ilmu pengetahuan lengkap yang spesifik atau mendetail, tetapi Alquran adalah kitab yang menginspirasi manusia untuk terus menggali ilmu pengetahuan yang tentu dibarengi dengan akhlak yang mulia, pertanyaan yang mendalam mengapa tidak semua ilmu pengetahuan dibahas ALquran, karena ALLOH ingin manusia berinovasi dan mencari pengetahuan diluar ayat-ayat yang menginspirasi, agar ilmu pengetahuan itu tidak terbatasi dengan apa yang ada di ALquran saja, karena Sabda nabi berkata bahwa "kamu lebih tahu duniamu, dan Aku lebih tahu tentang masalah agama". kita dapat ambil kesimpulan bahwa islam tidak membatasi ilmu pengetahuan, akan tetapi islam membimbing ilmu pengetahuan untuk tidak merusak kemanusiaan, alam dan H...

psikologi forensik dan islam

Image
Psikologi Forensik Pengantar Psikologi Forensik The committee on ethical Guidelines for Forensik Psychology mendefinisikan psikologi forensik sebagai semua bentuk layanan psikologi yang dilakukan di dalam hukum. Luasnya bidang psikologi forensik dan penggunaan istilah yang beragam membuat seringkali masyarakat menjadi bingung akan tugas psikolog forensik serta istilah yang paling tepat digunakan. Ada yang menggunakan istilah psychology and criminology, psychology of court room, investigative psychology . Meliala (2008) menyatakan psikologi forensik merupakan istilah yang dapat memayungi luasnya cakupan keilmuan psikologi forensik. Komunitas psikologi forensik di Indonesia juga menyepakati istilah psikologi forensik dengan membentuk komunitas minat di bawah HIMPSI dengan nama Asosiasi Psikologi Forensik Indonesia (APSIFOR). Psikolog forensik adalah psikolog yang mengaplikasikan ilmunya untuk membantu penyelesaian masalah hukum. Di Indonesia, profesi psikolog forensik masih kurang...

Psikologi innovasi islam terapan

Image
Resensi Psikologi Inovasi & Explorasi diri   i Rate This (Sukoco, 25-09-09) Inovasi Diri Menjalankan inovasi diawali dari eksplorasi untuk menemukan sesuatu yang baru dalam bentuk yang lebih tanpa meninggalkan perangkat lama yang masih baik. Tidak berhenti pada menemukan ide lebih baik, inovasi menuntut langkah berikutnya berupa pelaksanaan uji-realitas. Internet dan Explorasi Diri teknologi dunia maya ini memberikan banyak kesempatan kepada individu untuk mengekspresikan diri secara unik. Namun demikian para Psikolog berpendapat, kalau seseorang gagal mengintegrasikan antara diri sejati dengan diri yang diekspresikan secara berbeda di internet, maka hal ini akan sangat berbahaya bagi pertumbuhan pribadi orang tersebut. Jadilah Kelompok Minoritas Kriteria sukses atau gagal mungkin akan berbeda antara individu yang satu dengan individu yang lain, namun tak bisa dipungkiri bahwa ada sekelompok  kecil orang yang diakui oleh semua orang sebagai “manusia-manu...

Psikologi Eksperimen dan Kesejarahan Islam Terapan

Image
Fakta-fakta Sejarah Penemuan Sains Dan Teknologi Islam Yang Disembunyikan Barat Sep 30 | 02:36 Sejarah adalah peristiwa yang sudah terjadi, namun baru ditulis kemudian, jauh setelah kejadian sebenarnya berlalu. Sebagai cerita masa lalu sejarah mudah untuk dimanipulasi, dan disampaikan kepada generasi berikutnya yang hanya bisa menerima mentah-mentah informasi itu sebagai kebenaran. Informasi mengenai penemuan-penemuan sains dan teknologi yang pernah kita terima kebanyakan berasal dari buku-buku pengetahuan Barat. Penemu-penemu yang disebut sebagai yang pertama di dunia itu pun dipuji sebagai orang yang berjasa kepada ilmu pengetahuan dan umat manusia. Abad pertengahan, masa kegelapan di Barat Sejak jatuhnya kekaisaran Romawi tanggal 4 September 476, ketika kaisar terakhir dari kekaisaran Romawi Barat, Romulus Augustus, diberhentikan oleh Odoacer, seorang Jerman yang menjadi penguasa...