Doa sebuah sugesti Pembiasaan permintaan yang memasuki alam bawah sadar dan membuatnya menjadi kenyataan

Bismillah

Assalammualaikum


Segala perintah dalam islam tentu ada hikmah dibaliknya. dibalik penjelasan dan assunah tentu kita akan banyak temukan hikmah-hikmah yang mendalam secara universal. penulis disini ingin mengkhusukan diri dalam lingkup ke psikologian. Doa adalah bagian dari ibadah, doa adalah pengucapan terhadap sesuatu atas permintaan kepada ALLOH tuhan kita yang layak disembah dan layak dipuji. Islam memerintahkan kita untuk selalu berdoa dengan 5 kali minimal dalam sehari. kebiasaan ini akan memunculkan persepsi dalam alam bawah sadar kita, yang insaya ALLOH akan menjadi sikap apabila dilakukan sempurna dalam satu hari dan akan menjadi kebiasaan yang baik apabila dilakukan setiap hari yang insya ALLOH menjadi keyakinan yang akan membuat segala sesuatu menjadi mudah dan menjadi kenyataan. mungkin dalam neurolingustic program apa yang kita ucapkan akan sangat berpengaruh dalam alam bawah sadar kita dimana dalam sewaktu-waktu apabila keadaan bawah sadar kita dalam puncak akhirnya akan memunculkan dalam alam sadar kita. faktor-faktor yang mempermudah membuat doa terkabul :
1. dekatkan diri kepada ALLOH
2. Anggap ALLOH itu dekat dalam sugesti dan persepsi kita
3. Buatlah segala sesuatu itu nyata
4. yakinkan bahwa doa yang tertunda adalah kesalahan sistem otak kita yang terlalu cenderung dekat dengan dosa dan maksiat yang merusak fokus doa kita tersebut.
mungkin cukup sekian tulisan yang ingin disampaikan. adakalanya kita terus berdoa walaupun keinginan itu sangat kecil. selamat mencoba
wassalammualaikum Warrahamatullohi wabbaraktuh

Comments

Popular Posts